Selasa, 21 Desember 2010

apakah agama itu?

pada saat zaman sekarang banyak sekali kejadian yang terjadi ats nama agama.
bisa kita lihat.
seprti yang ada di bosnia,atau yang masih hangat dalm pikiran kita,yang ada di palestina.

bila kita renungi sejenak apa yang kita lihat.sebenarnya semuanya karena masalah agama.
apakah agama yang ada atau yang di ciptakan di dunia ini hanya lah untuk menunpahkan darah para pemeluk agama yang lain.dimanakah letak damai tenang dan sejahtera.
apakah itu semua hanya lah omongkosong.

sekarang coba kita kembali lagi kebelakang merenungi apa yang terjadi.
sebernarnya kalau kita lihat dari masing masing pihak ini adalah masalahnya.
kristen:
1.umat kristen menganggap bahwa di bawah dari masjidil haram ada sebuah situs yang sangat berharga bagi umat kristen dan bagi mereka itu adalah p[eninggalan yang penting.
2.menurut warga yahudi tanah palestine adalah tanah yang telah di janjikan tuhan merka .
islam:
1.tanah suci yang kedua setelah mekkah,
2.tanah yang menurut sejarah adalah tempat dari pada rasulullah pergi isra'mi'raj.
3.masjidil haram adalh tempat kiblat sebelum mekkah.

bisa di lihat dari poko permasalahan yang ada semuanya karena agama.
kesampingkan ego agama.
kita harus akui itu.
semua karena agama.

namun semua itu berubah jadi tidak terkendali bila manuisa yang berkuasa.,
keserakahan datang.
dan ini datang dari negara yang di sebut dengan israel.

sejak awal dari negara itu berdiri,israel dengan kejam mengambil setiap jengkal darah yang ada di sekitarnya dengan darah.
dari data statistik yang ada sejak perang dunia yang pertama sampai kedua israel dengan rakusnya terus mengklaim daerah yang ada atas nama perintah tuhan,dan segala yang dinamakan tahan yang dijanjikan tuhan,.
sekarang kita mulai berpikir.apakah tuhan yesus atau nabi isa menyuruh para umatnya menyerang musuh dengan alasan tanah perjanjian.dengan menyebarkan darah.

namun kita menjadi buta .tanpa memirkinkan hal itu.
kita berperang.
dan reaksi rantai setan pun bergulir.
israel menyerang palestine,dan palestine sebagai negara tentu ketika diserang akan mempertahankan diri ,terjadi perang,kemudian amerika dengan alsan koalisi dan atas nama perang suci mulai membantu israel,melihat hal tersebut para negara islam yang ada di sekitar palestine mulai membantu ,namun amerika dengan liciknya menggunakan nama perdamaian,menunggangi PBB dan mencap negara yang membantu palestine sebagai negara teroris.

dan hal tersebut terus berlanjut sampai sekarang.meskipun dengan cra yang berbeda.
entah alsan nuklir(yang entah ada apa tidak),atau pencarian osama(yang ampe sekarang masih diburu meskipun sudah memakan 2 negara).
entah besok apa lagi yanga akan di jadikan alasan.

melihat hal yang sudah kacau balau tersebut.
sekarang kita mulai merenung.
apakah agama itu hanya untuk alasan perang.

0 komentar:

Posting Komentar

chat and comment

My Great Web page
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Walgreens Printable Coupons